Caranya sebagai berikut :
1. Login dulu ke Account Blogspot.
2. Pilih Rancangan >> Edit HTML,
3. Carilah kode]]></b:skin> kemudian letakkan kode berikut ini di bawah kode ]]></b:skin>
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<style>
#HTML1,#Feed1,#Label1,#HTML4,#HTML8,#HTML14 {display:none;}
</style>
</b:if>
4. Ganti tulisan berwarna merah dengan ID widget yang mau disembunyikan pada halaman posting. perlu
untuk mengetahui ID/kode widget ikuti cara dibawah ini:
- Menuju ke Element Laman / tata letak
- Arahkan mouse ke tulisan "Edit" dan lihatlah URL dibagian bawah browser akan terlihat widget ID yang dimaksud kode bisa HTML1, HTML2, Label1, Feed1, Followers1 dan sebagainya. Lihat gambar dibawah ini!

5. Jika sudah Klik save template
0 komentar:
Posting Komentar